Webinar – Berbagi Pengalaman Meraih Beasiswa LPDP
Bagi putra-putri terbaik yang berasal dari daerah afirmasi, ini saatnya mewujudkan impian melanjutkan studi S2 dengan dukungan Beasiswa Afirmasi LPDP. Magister Manajemen Pendidikan Universitas Ahmad Dahlan siap menjadi tempat terbaik untuk perjalanan pendidikanmu dengan beragam program studi unggulan. Mengundang mahasiswa, alumni dalam kegiatan webinar “Berbagi Pengalaman Meraih Beasiswa LPDP” yang akan diselenggarakan pada: Jum’at, 7 Februari […]