Studi Banding AP UKI di S2 MP UAD
Studi banding adalah kegiatan untuk berbagi pengalaman, menambah wawasan dan pengetahuan antar institusi. Kegiatan seperti ini bagus bagi perkembangan suatu institusi. Selain berbagi pengalaman, kegiatan ini untuk menjalin relasi yang sudah atau akan dibangun. Magister Manajemen Pendidikan FKIP UAD (S2 MP UAD) menerima kunjungan dari Pascasarjana Administrasi Pendidikan Universitas Kristen Indonesia (AP UKI). Rombongan AP […]